Widget HTML #1

Algoritma, Flowchart dan Pemrograman Teorema Pitagoras (Pythagoras)

Apa kabar kalian, semoga kita selalu sehat dan dalam lindungan Allah SWT. kalian pasti pernah mendengar tentang pitagoras atau Pythagoras. Nah, dari sumber Wikipedia menjelaskan bahwa:

Dalam matematika, teorema Pythagoeran, juga dikenal sebagai teorema Pythagoras, adalah hubungan mendasar dalam geometri Euclidean di antara tiga sisi segitiga siku-siku. Ini menyatakan bahwa luas kotak yang sisinya adalah sisi miring (sisi yang berlawanan dengan sudut kanan) sama dengan jumlah area kotak di dua sisi lainnya. Teorema ini dapat ditulis sebagai persamaan yang menghubungkan panjang sisi a, b dan c, sering disebut dengan "persamaan Pythagoras".

Dalil Pythagoras adalah dalil matematika tentang segitiga siku-siku, yang menunjukkan bahwa panjang alas kuadrat tambah panjang tinggi kuadrat sama dengan panjang sisi miring kuadrat.

Misalkan:

  • Panjang sisi tegak adalah a
  • Panjang sisi mendatar adalah b
  • Panjang sisi miringnya adalah c

Rumus Pitagoras (Pythagoras)

Segitiga siku-siku dan rumus pitagoras dapat dilihat pada gambar di bawah ini:


Sebagai contoh Algoritma, Flowchart dan Pemrograman Teorema Pitagoras (Pythagoras) pada postingan kali ini kita akan menggunakan rumus untuk mendapatkan panjang sisi miring dari segitiga siku-siku yang telah diketahui panjang sisi tegak dan panjang sisi mendatarnya.

Algoritma Teorema Pitagoras (Pythagoras)

Untuk algoritma Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam menentukan panjang sisi miring dari segitiga siku-siku yang telah diketahui panjang sisi tegak dan panjang sisi mendatarnya adalah sebagai berikut:
  1. Mulai
  2. Deklarasikan variabel sisi tegak (a), sisi mendatar (b), dan sisi miring (c)
  3. Input nilai panjang sisi tegak (a) dan panjang sisi mendatar (b)
  4. Lakukan proses perhitungan panjang sisi miring (c)
  5. Tampilkan nilai panjang sisi miring (c)
  6. Selesai

Flowchart Teorema Pitagoras (Pythagoras)

Flowchart Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam menentukan panjang sisi miring dari segitiga siku-siku yang telah diketahui panjang sisi tegak dan panjang sisi mendatarnya adalah sebagai berikut:


Pemrograman Teorema Pitagoras (Pythagoras)

Setelah membahas tentang algoritma dan flowchart Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam menentukan panjang sisi miring dari segitiga siku-siku yang telah diketahui panjang sisi tegak dan panjang sisi mendatarnya, selanjutnya kita akan terapkan dalam beberapa bahasa pemrograman, yaitu Java, C++, Python dan PHP

Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam Bahasa Pemrograman Java

Berikut ini adalah Code Program Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam menentukan panjang sisi miring dari segitiga siku-siku yang telah diketahui panjang sisi tegak dan panjang sisi mendatarnya dalam bahasa Java:



Keterangan :
  1. Source Code
  2. Output (Hasil Running Program)

Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam Bahasa Pemrograman C++

Berikut ini adalah Code Program Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam menentukan panjang sisi miring dari segitiga siku-siku yang telah diketahui panjang sisi tegak dan panjang sisi mendatarnya dalam bahasa C++:



Keterangan :
  1. Source Code
  2. Output (Hasil Running Program)

Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam Bahasa Pemrograman Python

Berikut ini adalah Code Program Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam menentukan panjang sisi miring dari segitiga siku-siku yang telah diketahui panjang sisi tegak dan panjang sisi mendatarnya dalam bahasa Python:



Keterangan :
  1. Source Code
  2. Output (Hasil Running Program)

Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam Bahasa Pemrograman PHP

Berikut ini adalah Code Program Teorema Pitagoras (Pythagoras) dalam menentukan panjang sisi miring dari segitiga siku-siku yang telah diketahui panjang sisi tegak dan panjang sisi mendatarnya dalam bahasa PHP:



Keterangan :
  1. Source Code
  2. Output (Hasil Running Program)
--------------

Ok, demikian Algoritma, Flowchart dan Pemrograman Teorema Pitagoras (Pythagoras) dengan contoh yang diimplementasikan dalam banyak bahasa pemrograman dari mulai Java, C++, Python dan PHP. Silahkan dipelajari lebih teliti sehingga bisa menambah wawasan dan bermanfaat untuk kehidupan kita.

Jika ada yang kurang jelas bisa ditanyakan di kolom komentar ya... :)

Hari Aspriyono
Hari Aspriyono Biasa saja.... Tidak ada yang Istimewa...

Posting Komentar untuk "Algoritma, Flowchart dan Pemrograman Teorema Pitagoras (Pythagoras)"

Support blog ini melalui saweria.co