Widget HTML #1

Kuliah Analisis dan Desain Sistem Informasi

Deskripsi Mata Kuliah:
Mata kuliah ini diajarkan untuk mencapai kompetensi dalam menganalisa dan mendesain sistem informasi tepat guna dengan menerapkan teknologi terkini.

Kompetensi Inti:
Mahasiswa mampu menjelaskan urutan dalam desain suatu sistem informasi dan mampu membuat desain sistem informasi sederhana secara utuh dengan permodelan UML dengan pendekatan berorientasi objek.

Download Materi Kuliah :
  1. Pengantar Sistem Informasi
  2. Perencanaan Sistem
  3. Analisis Sistem
  4. Desain Sistem
  5. Pemodelan Sistem
  6. DFD (Data Flow Diagram)
  7. UML (Unified Modeling Language)
  8. Studi Kasus Desain Sistem Informasi